Barcelona - Ratusan ribu warga Catalonia turun ke jalanan kota Barcelona dan sekitarnya menyerukan merdeka dari Spanyol. Seruan ini merupakan perpanjangan dari upaya beberapa tahun terakhir yang menginginkan Catalonia memisahkan diri dari Spanyol. Kepolisian setempat, seperti dilansir AFP, Senin (12/9/2016), memperkirakan ada sekitar 800 ribu warga yang ikut serta dalam aksi protes ini. Namun pemerintah […]
from WordPress http://ift.tt/2cNhrkj
via IFTTT
Tuntut Merdeka, 800.000 Warga Catalonia Penuhi Jalanan Kota Barcelona
11:09
0
Tags